Sabtu, 12 Oktober 2013

Kinerja Pemimpin

Kinerja Pemimpin
Pemimpin adalah tokoh yang harus mampu memutuskan satu perkara, seorang pemimpin harus mampu melihat sisi yang harus mampu di putuskan, Pemimpin adalah sosok yang harus tegas mengambil keputusan, dalam arti bahwa pemimpin harus membenarkan yang benar dan tetap menyalahkan yang salah.
Dalam memutuskan satu perkara, terkadang sulit membenarkan yang benar, tetapi ini adalah tanggung jawab seorang pemimpin, sebagai orang yang di amanahkan memutuskan satu perkara.

Pemimpin adalah pelayan masyarakat, dan memberikan kebenaran kepada masyarakat, jika seorang pemimpin tak mampu mengambil resiko untuk memutuskan sesuatu, maka di akhirat kelat akan di mintai pertanggung jawaban. Keputusan dalam artian bahwa keputusan tersebut memang benar ada pihak yang kecewa karena keputusan itu.
Antara kecewa dan tidak, otomatis dalam satu perkara pasti ada yang kecewa, namun tetap ada garis kebenaran yang harus di tegakkan.
Kinerja seorang Pemimpin terlihat ketika ia mampu bijak dalam mengambil keputusan. Kinerja seorang pemimpin terlihat baik, ketika ia mampu mangambil keputusan dengan baik. Kinerja seorang pemimpin tampak ketika ia mampu mencari tau asal – usul satu perkara dan mampu memutuskannya.

Salam Pemimpin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

'' TERIMA KASIH ATAS KOMENTAR ANDA''

''Tassilalo Ta'rapiki T'awwa, Sipakainga Lino Lattu Akhira''