Senin, 28 Januari 2013

Taat kepada Rasulullah SAW mempunyai dua sisi



1. Taat dalam perintah dengan menjalankan semua perintahnya, di antara perintah Beliau yang wajib kita taati adalah: Perintah mencelupkan lalat yang jatuh dalam minuman atau makanan, mencuci tangan tiga kali sehabis bangun dari tidur, mengucapkan Basmallah ketika makan, makan dan minum dengan tangan kanan, shalat berjamaah dan lain-lain.

Sebagian orang menolak perintah Rasulullah Shallallaahu alaihi wasallam  

Minggu, 27 Januari 2013

‘’Berfikir Ilmiah’’

Metode berfikir Ilmiah pada dasarnya adalah sejumlah pengetahuan yang berkaitan dengan cara atau jalan yang ditempuh oleh pikiran manusia untuk mencapai kesimpulan atau putusan yang sah dan benar ( valid and true judgment )
Semenjak Rene Descartes  ( abad 15 ) mengdengungkan Motto perjuangan Ilmiah yang di tuangkan ke dalam Tesisnya : Cogito ergo Sum, yang berarti ‘’ Aku berfikir,  oleh sebab itu aku ada’’, posisi manusia sebagai sumber untuk mencari kebenaran menjadi sangat tinggi. Semenjak aku berfikir itulah aku menyadari bahwa diriku ada. Jika aku tidak berfikir, maka tentu saja kesadaranku akan hilang, dan akhirnya aku akan menjadi tak ada.  Sesungguhnya tesis Descrates adalah suatu perlawanan dan pergolakan terhadap zaman sebelumnya, yaitu manusia kehilangan hakikat dirinya karena tenggelam dalam dunia kepercayaan yang dogmatik ( zaman abad Pertengahan )